Soil Investigasi Indonesia (Geologi Teknik) 0822-1515-2011

Soil Investigasi Indonesia - Sondir dan Boring | Geoinfo Survey.


Geologi rekayasa atau Geologi Teknik adalah penerapan ilmu geologi dalam praktik rekayasa untuk tujuan menjamin faktor-faktor geologi yang memengaruhi lokasi, disain, konstruksi, operasi dan perawatan pekerjaan rekayasa telah dikenali dan diperhitungkan dengan matang.

Penelitian geologi rekayasa dapat dilakukan pada waktu perencanaan, analisis dampak lingkungan, disain rekayasa sipil, rekayasa optimasi dan tahapan konstruksi proyek umum dan swasta, serta pada tahap setelah konstruksi dan penyelidikan proyek. 

Penelitian geologi rekayasa dilakukan oleh seorang ahli geologi atau ahli geologi rekayasa terdidik, tenaga profesional yang terlatih dan memiliki kemampuan untuk mengenali dan menganalisis bahaya geologi serta kondisi geologi yang merugikan. 
Keseluruhan tujuan tersebut adalah untuk melindungi jiwa dan harta benda dari kerusakan serta solusi untuk masalah-masalah geologi.

Geologi Teknik atau Soil Test merupakan pengetesan atau pengujian terhadap tanah yang berkaitan dengan Ilmu Geoteknik (Ilmu Teknik Sipil) berhubungan dengan : Mekanika Tanah, Teknik Pondasi dan Struktur Bawah Tanah.

Selain sebagai syarat dalam Ijin Mendirikan Bangunan (IMB), soil test berguna untuk perencanaan Perkerasan lapisan dasar, pondasi bangunan, jalan, jembatan, struktur bawah tanah, bendungan, Waduk, dsb.

Berikut ini kegiatan yang termasuk dalam pengujian tanah (soil test) :
  • Cone Penetration Test (CPT) / Sondir / Uji Tekan Tanah
  • Bore Teknik / Soil Boring / Bor Log
  • Hand Bore
  • Uji Kekuatan Tanah / California Bearing Ratio (CBR)
  • Uji Kepadatan Tanah / Sand Cone
  • Dynamic Cone Penetrometer (DCP)
  • Topografi
Berikut ini Soil Test di Laboratorium Teknik Mekanika Tanah :
  1. Specific Gravity
  2. Moisture Content
  3. Sieve Analysis
  4. Bulk and Dry Density
  5. Atterberg Limit
  6. Maximum and Minimum Density
  7. Laboratory mini-vaneshear test
  8. Consolidation ( Triaxial UU & Triaxial CU )
  9. Direct Shear
  10. Unconfined Compression Strength Test
  11. Point Load ( Permeability )
  12. Swelling
  13. CBR, include Index Properties and Compaction test
  14. pH, Chloride, Sulphate, Calcium carbonate content
  15. Water Chemical Property Test
  16. Sulphate Content in Soil 
  17. Chloride Content 
  18. Internal Angle of Friction for Sand 
  19. Visual Inspection and Classification 
  20. Calcium Carbonate Content 
  21. Sand Void Ratio
Geologi teknik atau Melalui Soil Investigasi di Indonesia Sangat penting untuk Mengetahui Sifat-sifat tanah, bermanfaat untuk mengetahui karakteristik Tanah digunakan untuk analisa dan daya dukung tanah dalam menopang pondasi, selain itu untuk mengetahui struktur tanah dalam menentukan kedalaman pondasi Struktur bangunan.

hubungi kami untuk melakukan Soil Investigasi ke seluruh Wilayah Indonesia.